Skip to main content
Berita KegiatanPencegahan dan Pemberdayaan Masyarakat

Sosialisasi Bahaya Narkoba di IAIN Palangka Raya

Dibaca: 4 Oleh 01 Sep 2022Oktober 28th, 2022Tidak ada komentar
Sosialisasi Bahaya Narkoba di IAIN Palangka Raya
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

Kamis, 1 September  2022 | BNNP Kalimantan Tengah melalui Plt. Koordinator Bidang P2M Abd. Kadir, SKM, menjadi narasumber dalam kegiatan Sosialisasi Bahaya Narkoba di IAIN Palangka Raya. Dalam Kesempatan ini Plt. Koordinator Bidang P2M Abd. Kadir, SKM membawakan materi berjudul “Wajib Melawan Narkoba Demi Mahasiswa yang Lebih Gemilang”Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka PSMB FTIK (Perkenalan dan Silahturahmi Mahasiswa Baru Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan). Adapun jumlah peserta yaitu 457 mahasiswa/mahasiswi. Setelah pemaparan materi dilanjutkan dengan sesi tanya jawab dan foto bersama.

Kirim Tanggapan