Skip to main content
Pencegahan dan Pemberdayaan Masyarakat

Kegiatan Webinar “Sosialisasi Bahaya Narkotika Kepada Karyawan PT. SUPRABARI MAPANINDO MINERAL Demi Terwujudnya Indonesia Bersinar (Bersih Narkoba)”

Dibaca: 3 Oleh 09 Feb 2022Maret 7th, 2022Tidak ada komentar
Skrining dan Intervensi Lapangan (SIL)
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

Rabu, 09 Februari 2022 | Kepala BNNP Kalteng Brigjen Pol. Roy Hardi Siahaan, SIK., SH., MH  menjadi Narasumber dalam kegiatan Webinar “Sosialisasi Bahaya Narkotika Kepada Karyawan  PT. SUPRABARI MAPANINDO MINERAL Demi Terwujudnya Indonesia Bersinar (Bersih Narkoba)” yang diadakan oleh PT. SUPRABARI MAPANINDO MINERAL. Kegiatan dibuka dengan pemutaran lagu Indonesia Raya dan Bagimu Negeri yang didengarkan secara khidmat oleh seluruh audiens. Kepala BNNP Kalteng, Brigjen Pol. Roy Hardi Siahaan, SIK., S.H., M.H, membuka dengan memberikan sedikit pidato yang kemudian dilanjutkan dengan penyampaian materi webinar dan diskusi tanya jawab. Kegiatan ini juga turut dihadiri oleh Kabag Umuu, Koorbid P2M, Kasi Dayamas dan Kasi Pencegahan BNNP Kalteng. Kegiatan berlangsung lancar.

Kirim Tanggapan